Arti Tahi Lalat di Tubuh Anda
(Baliekbis.com), Konon, tahi lalat memiliki arti khusus, beberapa mitos yang berkembang di masyarakat menyebutkan jika posisi tahi lalat dapat menggambarkan karakter bahkan masa depan seseorang pula. Berikut arti tahi lalat, dilansir dari Falcony:
1. Ubun-ubun
Orang yang memiliki tahi lalat di ubun-ubun konon adalah tipe orang yang tamak akan harta benda, jahat dan jahil.
2. Unyeng-unyeng
Kamu punya tahi lalat di unyeng-unyeng? bisa jadi kamu orang yang banyak akal, pendiam tapi cerdas.
3. Kepala bagian belakang
Punya tahi lalat di kepala bagian belakang? wah berarti kamu orang yang dapat dipercaya, pemberani dan sabar
4. Kepala sebelah kanan
Orang yang memiliki tahi lalat di kepala sebelah kanan konon adalah orang yang banyak rezeki
5. Kepala sebelah kiri
Orang yang memiliki tahi lalat di kepala sebelah kiri konon memiliki watah yang buruk.
6. Dahi kanan atau kiri
Sama seperti tahi lalat di kepala sebelah kiri, orang yang memiliki tahi lalat di dahi kanan atau kiri konon memiliki watak yang buruk.
7. Dahi tengah-tengah
Orang yang memiliki tahi lalat di dahi tengah-tengah konon adalah tipe orang yang pandai dan baik hati.
8. Pelipis kanan atau kiri
Orang yang memiliki tahi lalat di pelipis kanan atau kiri sebelah kanan konon adalah orang yang banyak rezeki
9. Kelopak mata atas kanan/kiri
Orang yang memiliki tahi lalat di kelopak mata atas kanan atau kiri adalah tipe orang yang banyak rezeki.
10. Kelopak mata bawah kanan/kiri
Orang yang memiliki tahi lalat di kelopak mata bawah kanan atau kiri adalah tipe orang yang sering menderita.
11. Ujung mata kanan/kiri
Orang yang memiliki tahi lalat di ujung mata kanan atau kiri adalah orang yang sering menderita.
12. Pangkal hidung
Orang yang memiliki tahi lalat di pangkal hidung adalah tipe orang yang pandai dan baik hati.
13. Alis kanan
Punya tahi lalat di alis kanan? kamu adalah tipe orang yang suka menolong.
14. Alis kiri
Tahi lalat di alis kiri akan memuat seseorang dicintai banyak orang
15. Hidung
Orang yang memiliki tahi lalat di hidung adalah orang yang banyak rezeki.
16. Hidung bawah
Orang yang memiliki tahi lalat di hidung bawah adalah orang yang pandai bicara dan banyak rezeki.
17. Bibir atas
Orang yang memiliki tahi lalat di bibir atars adalah orang yang cerdas dan banyak rezeki.
18. Bibir bawah
Orang yang memiliki tahi lalat di bibir bawah adalah orang yang baik hati.
19. Pipi kanan/kiri
Orang yang memiliki tahi lalat di pipi kanan/kiri adalah orang yang dermawan.
20. Pipi tengah
Orang yang memiliki tahi lalat di pipi tengah adalah orang yang disukai banyak orang.
21. Ujung mulut kanan
Orang yang memiliki tahi lalat di ujung mulut kanan adalah orang yang pandai bicara.
22. Dagu
Orang yang memiliki tahi lalat di dagu adalah orang yang pandai bicara dan jujur.
23. Telinga kanan
Orang yang memiliki tahi lalat di telinga kanan adalah orang yang keras dan mudah marah.
24. Telinga kiri
Orang yang memiliki tahi lalat di telinga kiri adalah orang yang pandai dan jujur.
25. Leher depan
Orang yang memiliki tahi lalat di leher depan adalah orang yang bijaksana.
26. Leher belakang
Orang yang memiliki tahi lalat di leher belakang adalah orang yang kecil hari dan mudah putus asa.
27. Bahu kanan
Orang yang memiliki tahi lalat di bahu kanan adalah orang yang pendiriannya teguh.
28. Bahu kiri
Orang yang memiliki tahi lalat di bahu kiri adalah orang yang pikirannya selalu ruwet.
29. Punggung
Orang yang memiliki tahi lalat di punggung adalah orang yang dapat dipercaya.
30. Tengah perut
Sama seperti di punggung, orang yang memiliki tahi lalat di tengah perut juga orang yang dapat dipercaya.
31. Pinggang
Orang yang memiliki tahi lalat di pinggang adalah orang yang jujur dan tabah.
32. Pangkal paha
Orang yang memiliki tahi lalat di pangkal paha adalah orang yang tangkas dan banyak rezeki.
33. Lutut depan
Orang yang memiliki tahi lalat di lutut depan adalah orang yang kuat berjalan.
34. Betis
Orang yang memiliki tahi lalat di betis depan adalah orang yang dapat dipecaya.
35. Pergelangan kaki
Orang yang memiliki tahi lalat di pergelangan kaki adalah orang yang kuat berjalan.
36. Tumit
Orang yang memiliki tahi lalat di tumit adalah orang yang tidak dapat dipecaya.
37. Telapak tangan kanan
Orang yang memiliki tahi lalat di telapak tangan kanan adalah orang yang pandai menyimpan harta.
38. Telapak tangan kiri
Orang yang memiliki tahi lalat di telapak tangan kiri adalah orang yang boros.
39. Jari-jari tangan
Orang yang memiliki tahi lalat di jari-jari tangan adalah orang yang banyak rezeki.
40. Pergelangan tangan
Orang yang memiliki tahi lalat di pergelangan tangan adalah orang yang boros.